Pengertian HTML



Pengertian HTML~Hyper Text Markup Language atau sering disebut HTML adalah bahasa markup yang sering dipakai untuk membuat sebuah halaman website. Sebetulnya HTML tidaklah sebuah bahasa pemrogamman. Bila dilihat dari sebuah nama, HTML merupakan sebuah markup atau penanda untuk sebuah dokumen teks. HTML dibuat oleh Tim Berners-Lee saat masih bekerja di sebuah perusahaan dan browser Mosaic yang mempopulerkannya.
Sejak awal tahun 1990 HTML berkembang dengan sangat pesat karena dapat dilihat dari sebuah kemampuan dan fasilitas yang baik dari versi sebelum-belumnya. sebelum HTML sah menjadi suatu dokumen HTML standar, ia harus disepakati oleh W3C untuk dilihat dan ditinjau secara ketat. Di dalam HTML terdapat dua kategori yaitu untuk memberikan informasi atau mendeklarasikan dokumen tersebut dan menentukan isi dari suatu dokumen saat akan ditampilkan dibrowser. alat untuk membuat sebuah dokumen HTML ada dua yaitu Browser dan editor, Browser merupakan software yang diinstal di komputer berfungsi untuk menterjemahkan sebuah tag HTML untk menjadi sebuah halaman website dan Editor merupakan software yang berfungsi untuk membuat sebuah dokumen html, ada banyak sekali editor untuk membuat sebuah HTML yaitu notepad++, Dreamweaver, dll. Sebelum membuat sebuah dokumen HTML kita harus mengetahui struktur yang ada di sebuah dokumen HTML, di dalam dokument HTML terdapat struktur tag <html><head><title><body> struktur ini sangat lah sederhana dan wajib ada disetiap membuat sebuah website disaat akan memulai membuat sebuah dokumen HTML kita harus memberi extansi html contoh nya yaitu "nama_dokumentmu.html" .html lah yang berfungi untuk membuat dokumen HTML. sekarang kita belajar membuat dokumen HTML sederhana
  1. bukalah notepad atau editor untuk membuat dokumen HTML tapi menurut saya pakai notepad biasa terlebih dahulu
  2. lalu ketik lihat gambar
     
  3. simpan dengan extensi .html caranya dengan save as ganti type text Documen menjadi all files lalu beri nama web_pertama_saya.html
Sampai disini dahulu belajar membuat website pertama. sekian dari saya terima kasih dan wassalamu'alaikum.
sumber : HTML_CSS dari akar ke Daun.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »